Minggu, 25 April 2010

Kereta Sebagai
Fasilitas Umum



Saya rasa saya sangat bersedih dengan ditutupnya kereta parahyangan dan saya rasa harus ada pengganti kereta yang lain sehingga kereta tetap dapat beroperasi dengan baik , namun saya tidak akan melakukan intervensi kepada PT KAI karena segala kebijakan berada didalam otoritas PT KAI .

TTD

Arief R


Tidak ada komentar:

Posting Komentar